Lyric Goyah - Arneta Julia
Lirik Lagu Arneta Julia - Goyah
Sejenak nafasku terhentiKala ku teringat kepadamuDan kala raut wajahmuPerlahan-lahan hilang di matakuGoyah keseimbangan diriSeiring lenyap hasrat di hatiMengapa cinta berakhirSedangkan ada rasa saling memilikiHoooo.. tak sadar jatuh air matakuSejenak nafasku terhentiKala ku teringat kepadamuTelah ku genggam kebahagiaanYang larut dalam kebersamaanJadi tercemar dan tercelaHanya karna setitik nodaBaru ku rasa ku kehilanganSaat kenangan hadir di anganApalah daya perpisahanMembuat luka semakin dalamSejenak nafasku terhentiKala ku teringat kepadamuTelah ku genggam kebahagiaanYang larut dalam kebersamaanJadi tercemar dan tercelaHanya karna setitik nodaBaru ku rasa ku kehilanganSaat kenangan hadir di anganApalah daya perpisahanMembuat luka semakin dalamGoyah keseimbangan diriSeiring lenyap hasrat di hatiMengapa cinta berakhirSedangkan ada rasa saling memilikiHoooo.. tak sadar jatuh air matakuSejenak nafasku terhentiKala ku teringat kepadamu