Lirik Hujan Kekeringan - Randi Nur Jaya

Lyric Hujan Kekeringan - Randi Nur Jaya

Lirik Lagu Randi Nur Jaya - Hujan Kekeringan

Hati yang mana yang tak kecewa
Bila kekasihnya mendua
Rasa yang mana kan mampu bertahan
Jika setianya di dustakan
Jika mimpinya kau hancurkan

Tak akan ada asap bisa kau jumpa
Jika tiada apinya
Begitu juga luka takkan berdarah
Jika kau tak menggoresinya
Semua ini kau sengaja

Tak akan mungkin layangan bisa putus
Jika tak ada ngin yang berhembus
Tak akan mungkin rantingkan bisa patah
Bila tiada ranting yang merintang

Begitulah cintaku berakhirlah denganmu
Dalam hujan aku kekeringan