Lirik Pasti Ada Jalan - Luang

Lyric Pasti Ada Jalan - Luang

Lirik Lagu Luang - Pasti Ada Jalan

Kita manusia tiada yang sempurna
Begitu juga mereka sama seperti kita
Tuhan yang berikan kita bahagia
Jadi bukan mereka yang tentukan semua
Jangan dengar mereka yang tak suka kita
Genggam erat tanganku takan ku lepaskan

Jangan menangis Jangan bersedih 
Tersenyumlah aku ada untukmu
Terus melangkah dan hadapilah yang terjadi
Pasti ada jalanya

Aku mau kamu tau bahwa aku
Memelukmu

Aku kamu satu hati
Aku kamu satu arti
Aku kamu satu hati
Aku kamu satu arti

Jangan menangis Jangan bersedih 
Tersenyumlah aku ada untukmu
Terus melangkah dan hadapilah yang terjadi
Pasti ada jalanya

Jangan menangis Jangan bersedih 
Tersenyumlah aku ada untukmu
Terus melangkah dan hadapilah yang terjadi
Pasti ada jalanya