Lyric Istikharah Cintaku - El Alice
Lirik Lagu El Alice - Istikharah Cintaku
Mengenal dirinya
Membuat jatuh cinta
Apakah dirinya adalah takdirku?
Tak inginku salah memilih cinta
Reff:
Istikharah Cintaku dengan menyebut namaMu
Kuserahkan pilihanku padamu Tuhanku
Jika dia baik untukku
Tolong dekatkanku
Jika tidak jauhkan dengan caramu..
Tak ingin paksakan
Yakinkan hatiku
sebelum Kau beri aku petunjukMu
Tuhan bantu aku memilih
Reff:
Istikharah Cintaku dengan menyebut namaMu
Kuserahkan pilihanku padamu Tuhanku
Jika dia baik untukku
Tolong dekatkanku
Jika tidak jauhkan dengan caramu..
Bridge:
Air mata jatuh tasbihkan namaMu
Ini istikharahku..
Reff:
Istikharah Cintaku dengan menyebut namaMu
Kuserahkan pilihanku padamu Tuhanku
Jika dia baik untukku
Tolong dekatkanku
Jika tidak jauhkan dengan caramu..