Lyric Seandainya Cinta - Grain Band
Lirik Lagu Grain Band - Seandainya Cinta
Seandainya cinta kau ada disini
Temani sepiku, hapuskan gundahku
Bayangmu selalu resahkan malamku
Hati ini selalu memanggilmu
Dengarlah kau melatiku
Ku ingin selalu bersamamu
Menghabiskan seluruh waktuku
Hanya denganmu
Bercerita semua tentang kita
Takkan pernah ku berpaling
Berpaling dari hatimu
Dan ijinkan aku selalu menjagamu
Hanya dirimu selamanya
Aku selalu sayang kamu
Bayangmu selalu resahkan malamku
Hati ini selalu memanggilmu
Dengarlah kau melatiku
Ku ingin selalu bersamamu
Menghabiskan seluruh waktuku
Hanya denganmu
Bercerita semua tentang kita
Takkan pernah ku berpaling
Berpaling dari hatimu
Dan ijinkan aku selalu menjagamu
Hanya dirimu selamanya
Aku selalu sayang kamu