Lyric Berakhir Sampai Disini - Rayola
Lirik Lagu Rayola - Berakhir Sampai Disini
Mengapa kita harus bertemu .
Kalau akhir nya kita berpisah.
Seolah diriku tak ada
Dihatimu.....selalu.
Kisah yang dulu pernah ada.
Kini hilang entah kemana .
Dirimu pergi tanpa kabar dan berita..
Akhir nya diriku yang terluka..
Reff
Dulu kau pernah berjanjai
Sampai mati tak mengingkari
Namun kenyataanya tak terbukti.
Cinta yang suci darimu tak kuharpkan lagi.
Biarlah diriku menyendiri
Walau pun.sakit teramat menyakiti.
Jalan nya cinta kita
Berakhir sampai disini